Jual Pagar Brc Surabaya Tebal 6mm Type Elektroplating Include Mur Baut

Pengertian Pagar BRC?

Diantara kita mungkin sudah seringkali mendengar istilah pagar brc, namun banyak juga yang masih awam kurang faham istilah ini.

ya, pagar brc sebetulnya adalah singkatan dari pagar “ British Reinforced Concrete”, yang merupakan nama perusahaan dari Inggris. Pagar BRC memiliki ciri khas tersendiri yaitu pada bagian ujungnya di buat menyerupai segitiga yang di tekuk sehingga akan lebih kuat. pagar brc di fungsikan sebagai pagar namun pada umumnya  digunakan untuk pembatas antara suatu daerah atau area dengan area lainnya. misal untuk memagari area perkebunan, area perumahan dan pagar untuk pabrik-pabrik.

Jual Pagar Brc Surabaya Tebal 6mm Type Elektroplating Include Mur Baut

Hubungi kami, solusi pagar BRC custom dan Standart

Jual pagar brc jawa timur murah

085106102020

pagar BRC terbuat dari besi U-55. Salah satu kelebihan dari pagar jenis ini adalah bahwa pagar ini dibuat sedemikian rupa agar siap di gunakan, dengan kata lain pagar BRC merupakan pagar siap pasang, sehingga menjadi praktis dalam penggunaannya.

Dimensi dan Jenis Pagar Brc

Pagar Brc memiliki ukuran standart. Umumnya yang biasa di jual adalah ukuran 90cm, 120cm, 150cm, 175cm hingga yang tertinggi 190cm. untuk diameternya ada 3 pilihan dari yang paling kecil ukuran 6mm, 7mm dan 8mm. sedangkan tiang ketebalannya 2 ich. dari uraian di atas jika customer menginginkan ukuran non standart dari kami PT KARYA UTAMA STEEL bisa memproduksi sesuai spek yang customer mau dengan meberikan gambar yang detail, spek dan ukuran agar bisa menghindari kesalahah dalam memproduksi.

Segera Hubungi Marketing Kami

Harga pagar brc jawa timur murah

082245554931

Jenis pagar BRC ada 2 yaitu:

  1. Lapisan Hotdip Galvanis disingkat HD merupakan proses pencelupan dengan galvanis panas hingga 465 derajad celcius. Keuntungan menggunakan HD adalah ketahanan korosinya akan semakin lama sekitar 8-10 tahun. NAmun harga yang di tawarkan juga lebih mahal di bandingkan lapisan yang biasa.
  2. lapisan Elektroplatingdi singkat EP merupakan lapisan galvanis elektrokimia, ketahan karatnya hanya sekitar 3-5 tahun saja bergantung area pemasangan, untuk harga bisa di jadikan alternatif karna lebih murah jika di bandingkan dengan hotdip.

Semakin bersaingnya dunia bisnis, tempat pembelian pagar brc juga menjadi suatu hal yang harus di perhatikan. sebisa mungkin terpercaya, transaksi aman, dan selalu mengedepankan kualitas. PT KARYA UTAMA STEEL adalah solusi yang tepat bagi anda yang mencari pagar brc.

Dapatkan Penawaran Harga Terbaik

Harga pagar brc surabaya murah

081357605040